dok pada saat galang dana |
PAREPAREINFORMASI.COM - Pimpinan Komisariat (Pikom) Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah (IMM) Al - Farabi Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Parepare (UM Parepare) bersama Pikom IMM Ibnu Sina Fakultas Ilmu Kesehatan UM Parepare melakukan aksi kemanusiaan berupa galang dana.
Aksi galang dana ini dilakukan di depan Kantor Polsek Soreang, Sabtu sore, (6/3/2021).
dok pada saat galang dana |
Awaluddin selaku Ketua Umum IMM Al-Farabi FT UM Parepare yang juga hadir pada aksi ini berharap "semoga apa yang kita lakukan sore ini bisa membantu dan meringankan sedikit beban bagi saudara kita yang sedang terkena musibah," harapnya.(mha)